Senin, 20 Mei 2013

REFLEKSI "Peta 1 - Peta Pendidikan Dunia _ Dibuat oleh Marsigit dari Paul Ernest "



Setelah membaca dan mencoba memahami tabel peta pendidikan dunia yang Bapak Marsigit buat dari Paul Ernest ini, saya menjadi mengerti bahwa di pendidikan dunia ini di kelompokan menjadi lima kelompok yaitu industrial trainer, pragmatism, old humanism, progressive educator, dan public educator. Kelimanya memiliki karakteristik yang berbeda-beda dengan kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Pada kaum progressive educator dan public educator tampak bahwa jika diterapkan kedua dunia pendidikan tersebut, maka aktivitas pembelajaran tidak akan monoton atau lebih bervarisai (inovasi). Namun, semua itu kembali kepada kebutuhan siswa. Mohon maaf apabila saya salah pemahaman. Terimakasih..


support by: http://powermathematics.blogspot.com/2012/11/peta-1-peta-pendidikan-dunia-dibuat.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar